Empat video di bawah ini merupakan hasil wawancara Peter Maurer, presiden ICRC, membicarakan mengenai sejarah ICRC selama 150 tahun. Beliau mengambarkan kegiatan ICRC dalam kegiatannya memberikan bantuan bagi orang-orang yang membutuhkan.
Video dibawah ini, presiden ICRC, Peter Maurer berbicara mengenai tantangan yang dihadapi oleh petugas lapangan ICRC dalam usaha mereka untuk menjangkau orang-orang yang membutuhkan bantuan kemanusiaan.
Video dibawah ini, presiden ICRC, Peter Maurer berbicara mengenai kerja sama ICRC dengan LSM dan Perhimpunan Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Nasional.
Video dibawah ini, presiden ICRC, Peter Maurer berbicara mengenai ketika ICRC berusaha untuk berhubungan dengan orang-orang yang membutuhkan, memahami kebutuhan mereka dan memberdayakan mereka agar dapat bertahan dalam situasi pertempuran yang sangat kacau sekalipun.